May 2024

Optimis Selesai Sebelum Target, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Mojokerto Laksanakan Monev Progres Pembangunan SBSN MAN 1 Mojokerto

Kab. Mojokerto, Jatim (MAN 1) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Mojokerto, Muttakin, M.Ag, melakukan kunjungan kerja untuk memantau perkembangan proyek pembangunan yang didanai melalui Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) di MAN 1 Mojokerto pada Selasa, 28 Mei 2024. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan bahwa pembangunan berjalan sesuai dengan rencana dan standar yang telah ditetapkan. […]

Optimis Selesai Sebelum Target, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Mojokerto Laksanakan Monev Progres Pembangunan SBSN MAN 1 Mojokerto Read More »

Meriahkan Hari Sejuta Kiblat, MAN 1 Mojokerto Laksanakan Pengukuran Arah Kiblat

Kab. Mojokerto, Jatim (MAN 1) — Dalam rangka memperingati Hari Sejuta Kiblat yang jatuh pada hari ini (27/5/2024), MAN 1 Mojokerto menggelar kegiatan pengukuran arah kiblat yang melibatkan seluruh elemen madrasah, termasuk guru, pegawai, dan siswa. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya arah kiblat yang tepat dalam pelaksanaan ibadah salat bagi umat Islam.

Meriahkan Hari Sejuta Kiblat, MAN 1 Mojokerto Laksanakan Pengukuran Arah Kiblat Read More »

Gelar Haflah, Ma’had Al-Hanif MAN 1 Mojokerto Cetak Santri Berilmu dan Berakhlak Mulia

Kab. Mojokerto, Jatim (MAN 1) – Ma’had Al-Hanif Madrasah Aliyah Negeri 1 Mojokerto menggelar Haflah Ikhtitamuddurus & Muwada’ah pada Minggu (26/5/2024). Acara yang mengusung tema “Membentuk Santri yang Berilmu Amaliah, Amal Ilmiah, dan Akhlakul Karimah” ini berlangsung khidmat di Indome MAN 1 Mojokerto. Kegiatan yang dibuka secara resmi oleh Kepala MAN 1 Mojokerto ini dihadiri

Gelar Haflah, Ma’had Al-Hanif MAN 1 Mojokerto Cetak Santri Berilmu dan Berakhlak Mulia Read More »

Tanamkan Karakter Religius, Ratusan Siswa Kelas X MAN 1 Mojokerto Antusias Ikuti Giat Manasik Haji

Kab. Mojokerto, Jatim (MAN 1) – Seluruh siswa kelas X MAN 1 Mojokerto mengikuti kegiatan Manasik Haji yang diselenggarakan pada Rabu (22/5). Kegiatan yang mengusung tema “Melalui Manasik Haji, Tanamkan Jiwa Imtak untuk Menjadi Tamu Allah Swt.” ini bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam serta pengalaman praktis mengenai ibadah haji kepada para siswa. Kegiatan Manasik Haji

Tanamkan Karakter Religius, Ratusan Siswa Kelas X MAN 1 Mojokerto Antusias Ikuti Giat Manasik Haji Read More »

BREAKING NEWS !!! PPDB MAN 1 Mojokerto Gelombang 2 Dibuka Akhir Mei 2024

  Download Brosur Disini PPDB MAN 1 Mojokerto Gelombang II dibuka : 27 Mei – 07 Juni 2024  Jalur Prestasi Jalur Afirmasi Jalur Reguler SYARAT PENDAFTARAN 1 – WNI/WNA beragama Islam 2 – Sehat jasmani dan rohani 3 – Berusia maksimal 17 tahun pada 1 Juli 2024 4 – Mengisi formulir yang telah disediakan secara

BREAKING NEWS !!! PPDB MAN 1 Mojokerto Gelombang 2 Dibuka Akhir Mei 2024 Read More »

Scroll to Top
Chat Sekarang
1
Hotline
Ada yang Bisa Kami Bantu,,,???